Skip to main content

0859 Kartu Apa, Nomor Operator Apa Dan Daerah Mana?

0859 Kartu Apa, Nomor Operator Apa Dan Daerah Mana? - Banyak yang bertanya nomor 0859 kartu apa? 0859 dari daerah mana dan operator apa?

0859 Kartu Apa, Nomor Operator Apa Dan Daerah Mana?

Ada berbagai alasan mencari informasi nomor hp. Mulai dari mencari identitas nomor penipu sampai hanya untuk cek operator nomor hp agar dapat menyesuaikan tarif nelpon dan SMS. Dan tentu masih banyak manfaat lainnya mengetahui operator seluler sebuah nomor hp.

Untuk menjawab pertanyaan nomor 0859 kartu apa, berikut ini penjelasan Anaktekno.com dalam rubrik 0859 kartu apa?

0859 kartu apa ya?


Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah 0859 termasuk kartu XL dari opeartor XL Axiata. Umumnya nomor ini terdiri dari 12 digit angka dimana kode prefix 0859 merupakan informasi operator dan angka selanjutnya merupakan kode area nomor hp serta nomor pelanggan.

XL Axiata merupakan salah satu operator seluler yang banyak digunakan. Selain memiliki jangkauan jaringan yang luas, tarif nelpon, SMS dan internetnya relatif murah. Lebih dari pada itu, nelpon dan SMS ke sesama XL dan Axis gratis tanpa biaya (Rp0).


0859 Dari Daerah Mana?


Kita tidak bisa mengetahui asal daerah nomor hp jika hanya melihat kode prefix 0859. Kita butuh beberapa angka berikutnya untuk mengetahui kode area suatu nomor. Seperti contohnya berikut ini:
  • Jabodetabek 08591-08592-08595-08596 
  • Jawa Barat 08592
  • NTB, NTT dan Bali 08593
  • Jawa Timur 08593-08596
  • Jawa Tengah 08594
  • Kalimantan 08590-08595
  • Sulawesi 08596-08597

Cara Mengetahui Operator Nomor Hp


Cara mudah mengetahui operator nomor hp adalah dengan menggunakan situ Ceebydith.com. Kita hanya perlu memilih menu Pencarian HLR/Lokasi HP dan memasukkan nomor hp yang ingin dicek.

Perlu diketahui kalau website tersebut hanya untuk membantu cek operator dan kode area nomor hp. Dengan situs ini, kita tidak perlu cek daftar kode area nomor yang tidak dikenal satu per satu. Cukup masukkan nomor hp di website tersebut, jawabannya akan langsung muncul. Mulai dari operator yang digunakan sampai home location register nomor hp.

Sedikit catatan, website tersebut bukanlah aplikasi lacak nomor hp. Perlu diketahui, HLR hanya berfungsi untuk melihat identitas daerah asal nomor hp namun tidak bisa untuk mengetahui posisi nomor hp. Bisa saja nomor tersebut diaktifkan di daerah asalnya namun digunakan di daerah lain di Indonesia.

Kode Prefix XL 


Kartu perdana XL juga memiliki sejumlah kode prefix di antaranya sebagai berikut:
  • 0817
  • 0818
  • 0819
  • 0877
  • 0878
  • 0879
Lihat juga 0857 kartu apa

Beli Kartu Perdana XL


Untuk kamu yang tertarik menggunakan kartu XL, berikut ini beberapa informasi terkait kartu perdana XL:

1. Kartu Perdana Akrab
  • Kuota besar sampai 460GB yang bisa dibagi-bagi.
  • Bonus kuota pribadi sampai 75GB.
  • Unlimited kuota aplikasi WhatsApp, Google Maps, Konferensi dan edukasi, nelpon dan SMS.
2. Kartu Perdana XL Xtra Combo Lite
  • Kuota internet besar.
  • Bonus kuota area sampai 81GB
  • unlimited kuota aplikasi media sosia, chatting, dan streaming film.
  • Unlimited nelpon dan SMS ke semua XL dan Axis
  • Nelpon ke semua operator 5 menit.
Untuk informasi lebih lengkap, bisa kunjungi website resminya di https://www.xl.co.id. Untuk memudahkan cek pulsa dan beli kuota XL, kamu bisa install aplikasi MyXL.

Kesimpulan

Jadi awalan 0859 kartu apa adalah kartu XL dari operator XL Axiata. Hal ini bisa diketahui dari 4 nomor depan yang pertama, yaitu 0859 yang merupakan kode operator XL.

Lihat juga 0858 kartu apa ya?

Demikianlah 0859 kartu apa, dari daerah mana dan operator apa. Semoga bermanfaat!

Anak Tekno
Anak Tekno
Tertarik dengan dunia Blog dan SEO sejak 2017 dan terus belajar sampai detik ini..

Tentang
Anaktekno.com merupakan tempat berbagi tutorial aplikasi Android, Media Sosial, Windows, dan lain-lain. Kami juga menerima Jasa Convert Paypal, Content Placement, Unblock Link Facebook.

Informasi Lebih Lanjut
WhatsApp 085396717324
Email Lara4store@gmail.com

Alamat
Lara 4 Mukti Tama, Baebunta Selatan, Luwu Utara, Sulawesi Selatan, Indonesia - 92965
close