Skip to main content

Contoh Program C++ Menjumlahkan Deret Bilangan

ANAKTEKNO.COM, Contoh Program C++ Menjumlahkan Deret Bilangan - Setelah kemarin kita belajar menampilkan bilangan ganjil dan genap dengan menggunakan fungsi for untuk perulangan, hari ini kita akan belajar menjumlahkan total bilangan yang tampil.

Untuk menjumlahkan deret bilangan di C++ kali ini kita menggunakan logika Do While.

Contoh Program C++ Menjumlahkan Deret Bilangan

Berikut ini contoh kode program menjumlahkan deret bilangan genap C++ dengan program Do While.

#include <conio.h>
#include <iostream>
using namespace std;
int main() {

int deret=2;
float tambah=0;

cout<<"Deret Bilangan ";

do {
cout<<" "<<deret;
cout<<", ";
tambah+=deret;
deret+=2;

} while (deret<=10);

cout<<""<<endl;
cout<<"Jumlah Total: "<<tambah<<endl;;
getch();
}


Copy kode di atas dan klik Execute kemudian pilih Compile and Run untuk menghasilkan output seperti berikut ini.

Contoh Program C++ Menjumlahkan Deret Bilangan

Di program ini kita hanya menampilkan output dari proses program di dalam listing. Belum menggunakan input dari user.

Demikianlah Contoh Program C++ Menjumlahkan Deret Bilangan lengkap. Semoga bermanfaat!

Anak Tekno
Anak Tekno
Tertarik dengan dunia Blog dan SEO sejak 2017 dan terus belajar sampai detik ini..

Tentang
Anaktekno.com merupakan tempat berbagi tutorial aplikasi Android, Media Sosial, Windows, dan lain-lain. Kami juga menerima Jasa Convert Paypal, Content Placement, Unblock Link Facebook.

Informasi Lebih Lanjut
WhatsApp 085396717324
Email Lara4store@gmail.com

Alamat
Lara 4 Mukti Tama, Baebunta Selatan, Luwu Utara, Sulawesi Selatan, Indonesia - 92965
close